Forkopimcam Dabun Gelang Temu Ramah Dengan Kapolsek Blangkejeren

DETIK UPDATE

- Redaksi

Kamis, 27 Juni 2024 - 05:10 WIB

5059 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES- Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Dabun Gelang berkoordinasi dan temu ramah dengan Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Blangkejeren yaitu Ipda Safwandi.S, Acara ini berlangsung di Aula Kantor Camat Dabun Gelang, Rabu (26/6/24).

Pimpinan Kecamatan yang hadir antara lain, Camat Dabun Gelang, Rahmad, S.Pd, Kapolsek Blangkejeren Ipda Safwandi. S, Danpos Ramil Dabun Gelang Peltu Nurdin, Kepala KUA Dabun Gelang Fajri Salamuddin, S.Ag, Kepala Puskesmas Dabun Gelang N.s Erna Khairani, S.Kep, Koordinator Penyuluh Pertanian, Para mukim dan seluruh Pengulu se-Kecamatan Dabun Gelang.

Rapat Kordinasi dan temu ramah ini dilaksanakan pasca dilakukannya mutasi jabatan Kepala Polsek Blangkejeren yang membawahi tiga kecamatan, yaitu kecamatan Blangkejeren, Blangpegayon dan Kecamatan Dabun Gelang sebelumnya dijabat Iptu Irwansyah, Sh dan saat ini digantikan oleh Ipda Safwandi. S.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan ini, Ipda Safwandi.S menyampaikan berapa program yang akan dilaksanakan setelah dia menjabat sebagai Kapolsek di tiga kecamatan ini diantaranya, melakukan dan mengajak pihak terkait untuk membersihan sarana tempat ibadah.

Poin lain yang menjadi program kapolsek, menjaga ketertiban dan kenyamanan masyarakat. Tentu dalam menjaga Harkamtibmas bukan hanya tugas kepolisian, namun perlu dukungan dari semua pihak. Dalam memberantas suatu tindak pidana tidak bisa dilakukan sepihak, namun hal ini harus dilakukan dari hal terkecil yaitu dari tingkat rumah tangga.

Tak kalah penting yang menjadi program Kapolsek mengajak masyarakat untuk menghindari narkoba dan Judi online, sabab saat ini persoalan tersebut sudah semakin meracuni lapisan masyarakat, bahkan sudah masuk ke semua lini.

Selain itu, Hindari kekerasan dalam rumah tangga dan peselingkuhan, yang sudah tentu sewaktu-waktu dapat merugikan keluarga dan lingkungan. Untuk itu Polsek tersebut mengajak semua pihak saling bekerja sama untuk mengatasi semua persoalan tersebut.

“Mari sama-sama kita melayani masyarakat, degan ikhlas dan tuntas”, Tutup Polsek itu.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Patut Dicontoh, Paslon Bupati Gayo Lues Saling Berpelukan usai Bertarung di Pilkada Kabupaten Gayo Lues 2024
Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif
Ketua LSM FMK Sebut Anggota DPR RI Komisi II Bukan Menyelesaikan Masalah, Akan Tetapi Membuat Masalah Baru Ditengah-Tengah Masyarakat
PJ Bupati Gayo Lues Tinjau Langsung Lokasi Kebakaran Rumah Warga di Blangjerango
Babinsa Koramil 10 Pantan Cuaca Membantu Warga Desa Binaan Membangun Rumah
Ketua Tim Pemenangan Gaesss Sebut Pj Bupati Netral, Mendagri Jangan Terpengaruh Laporan Sepihak
Antusias Ribuan Masyarakat Hadiri Kampanye Said Sani-Saini di Kecamatan Putri Betung
Mantan Kombatan GAM Gayo Lues Siap Menangkan Paslon Bupati Nomor 1 “GAESS BERIMAN”

Berita Terkait

Selasa, 17 Desember 2024 - 03:12 WIB

MOJANG JAJAKA JABAR, Alfath – Maheswara dari Kota Bogor Moka Jabar 2024

Selasa, 17 Desember 2024 - 03:04 WIB

Kang DS : Tahun Ini Pemkab Bandung Terima 1.500 Tenaga Honorer Menjadi P3K

Selasa, 17 Desember 2024 - 02:55 WIB

Efisiensi Anggaran, DPRD KBB Ingin Gedung Putih Segera Difungsikan

Selasa, 17 Desember 2024 - 02:43 WIB

KORMI Gelar Festival Olahraga Tradisional Tingkat Kabupaten Bandung Tahun 2024

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:07 WIB

Tekan Laju Inflasi, Pemkab Bandung Gelar Gerakan Pangan Murah

Kamis, 5 Desember 2024 - 14:27 WIB

Pemkab Bandung Raih Penghargaan IGA Kemendagri dengan Predikat Sangat Inovatif

Kamis, 5 Desember 2024 - 14:18 WIB

Bupati Dadang Supriatna Lantik Kadinsos Baru dan Ketua Dewan Pengawas PDAM

Jumat, 29 November 2024 - 16:16 WIB

Jabar Perkuat Kesiapsiagaan Hadapi Potensi Bencana Selama Libur Natal dan Tahun Baru

Berita Terbaru

KABAR DUKA

Kyai ‘Kharismatik’ Suyuti Toha Dukung dan Doakan Gus Farkhan

Selasa, 17 Des 2024 - 12:36 WIB

Nasional

Presiden Prabowo Luncurkan Program Makan Bergizi Gratis

Selasa, 17 Des 2024 - 12:30 WIB