Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pemasangan Banner Dan Sosialisasi Penerimaan Calon Tamtama TNI AD

DETIK UPDATE

- Redaksi

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:11 WIB

50190 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues-Babinsa jajaran Kodim 0113/ Gayo Lues sedang gencar-gencarnya mengadakan sosialisasi terkait penerimaan calon prajurit TNI AD kepada masyarakat di wilayah binaan.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi generasi muda yang ada di Kecamatan, terutama yang memiliki minat bergabung dengan TNI.
Seperti yang dilaksanakan Babinsa Koramil, yang memasang selebaran pengumuman penerimaan Calon Tamtama PK Gelombang I Tahun 2025 di depan Koramil dan tempat-tempat keramaian di wilayah Kabupaten Gayo Lues.
Terlihat, Babinsa terjun langsung memasang Banner dan menempelkan brosur serta membagikan selebaran yang menjelaskan persyaratan serta prosedur pendaftaran kepada masyarakat dan kepada sejumlah pemuda di desa binaannya.

Ditempat berbeda, Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues, Letkol Czi Yanfri Satria Sanjaya, M. Han berharap langkah ini dapat memotivasi lebih banyak pemuda untuk mendaftar dan mengabdi kepada Negara.
Dandim menjelaskan, “Bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Kodim 0113/ Gayo Lues untuk merekrut calon prajurit TNI yang potensial”.
Kami ingin memberikan informasi yang akurat dan membantu para pemuda agar memahami tahapan-tahapan pendaftaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui Babinsa, Dandim menghimbau kepada para orang tua untuk mendukung anak-anak mereka yang berminat mengikuti seleksi penerimaan prajurit TNI.
“Sebab dukungan keluarga sangat penting dan kami berharap kepada anak-anak muda di Kecamatan bisa memanfaatkan kesempatan ini dengan baik dan dapat membanggakan Kecamatan dan Kabupaten kita,” tutup Dandim.

Penerimaan calon prajurit TNI AD terbuka untuk lulusan SMA/sederajat dengan batas usia tertentu. Informasi lebih lanjut mengenai syarat pendaftaran, jadwal seleksi, dan prosedur dapat diperoleh langsung di Koramil dan Kodim 0113/ Gayo Lues atau dapat langsung mengunjungi website https://ad.rekrutmen-tni.mil.id

Untuk diketahui, penerimaan TNI AD Calon Tamtama PK Gelombang I tahun 2025 adalah pendaftaran Online.
Adapun pendaftaran secara online dimulai dari tanggal 23 Desember 2024 s.d 29 Januari 2025 dan validasi/daftar ulang pada tanggal 04 s.d 31 Januari 2025 di Ajenrem 011/ Lilawangsa, Lhokseumawe atau Ajendam Iskandar Muda, Banda Aceh. (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Solidaritas Prajurit: Dandim Gayo Lues dan Ketua Persit Dampingi Prosesi Pemakaman Istri Koptu M. Arifin
Cegah Pungutan Liar, Kapolsek Blangkejeren dan Personil Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli
Kapolsek Blangkejeren Pimpin Sosialisasi Pencegahan Karhutla kepada Masyarakat
Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Babinsa Posramil Dabun Gelang Gelar Komsos di Desa Uning Gelung
Momentum Iduladha 1446 H, Kodim 0113/Gayo Lues Wujudkan Kepedulian Lewat Kurban
Melacak Ganja 36,7 Kg dari Dabun Gelang: Menembus Akar Jaringan Narkoba
Gayo Lues Berduka, Anak Diperkosa Ayah Sendiri Sejak Masih SD
Tuak Ilegal Diamankan, Dua Pemuda Aceh Tenggara Ditahan Polsubsektor Rumah Bundar

Berita Terkait

Jumat, 13 Juni 2025 - 16:56 WIB

Seorang Buruh Bangunan Tewas. Komisi D Desak Disnakertrans Cianjur, Audit SOP K3 PT Lianhua

Jumat, 13 Juni 2025 - 15:20 WIB

Dengan Dukungan Penuh DPC, Sarmianus Senky Kembali Teguhkan Komitmen Pimpin Bara JP Kalbar

Kamis, 12 Juni 2025 - 14:53 WIB

Warga Cisel Mendesak Bupati Terpilih Wahyu – Ramzi Untuk Memikirkan dan Mensuport Pembangunan Sport Center.

Kamis, 12 Juni 2025 - 12:17 WIB

HUT Bayangkara ke-79. RS Bayangkara TK II Sartika Asih Gelar Bhaktikes Sasar Para Pengemudi Ojek Online

Kamis, 12 Juni 2025 - 11:53 WIB

Pengukuhan Ketua Persatuan Purnawirawan Menjadi Momen Haru Penuh Makna Bagi Para Purnawirawan Serta Jajaran Polri Aktif

Selasa, 10 Juni 2025 - 19:42 WIB

Lapas Cianjur Panen 800 Ekor Ikan Lele, Dukung Pemenuhan 5% Kebutuhan BAMA

Senin, 9 Juni 2025 - 14:10 WIB

Tegaskan Investasi Harus Sesuai Aturan: DPMPTSP Turun tangan Cek Lokasi Camping Ground Sukabumi 

Senin, 9 Juni 2025 - 08:48 WIB

Kumpulkan Pimpinan se-Indonesia, Hercules Instruksikan GRIB Jaya Lawan Ketidakadilan

Berita Terbaru