Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pemasangan Banner Dan Sosialisasi Penerimaan Calon Tamtama TNI AD

DETIK UPDATE

- Redaksi

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:11 WIB

5024 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues-Babinsa jajaran Kodim 0113/ Gayo Lues sedang gencar-gencarnya mengadakan sosialisasi terkait penerimaan calon prajurit TNI AD kepada masyarakat di wilayah binaan.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi generasi muda yang ada di Kecamatan, terutama yang memiliki minat bergabung dengan TNI.
Seperti yang dilaksanakan Babinsa Koramil, yang memasang selebaran pengumuman penerimaan Calon Tamtama PK Gelombang I Tahun 2025 di depan Koramil dan tempat-tempat keramaian di wilayah Kabupaten Gayo Lues.
Terlihat, Babinsa terjun langsung memasang Banner dan menempelkan brosur serta membagikan selebaran yang menjelaskan persyaratan serta prosedur pendaftaran kepada masyarakat dan kepada sejumlah pemuda di desa binaannya.

Ditempat berbeda, Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues, Letkol Czi Yanfri Satria Sanjaya, M. Han berharap langkah ini dapat memotivasi lebih banyak pemuda untuk mendaftar dan mengabdi kepada Negara.
Dandim menjelaskan, “Bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Kodim 0113/ Gayo Lues untuk merekrut calon prajurit TNI yang potensial”.
Kami ingin memberikan informasi yang akurat dan membantu para pemuda agar memahami tahapan-tahapan pendaftaran.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melalui Babinsa, Dandim menghimbau kepada para orang tua untuk mendukung anak-anak mereka yang berminat mengikuti seleksi penerimaan prajurit TNI.
“Sebab dukungan keluarga sangat penting dan kami berharap kepada anak-anak muda di Kecamatan bisa memanfaatkan kesempatan ini dengan baik dan dapat membanggakan Kecamatan dan Kabupaten kita,” tutup Dandim.

Penerimaan calon prajurit TNI AD terbuka untuk lulusan SMA/sederajat dengan batas usia tertentu. Informasi lebih lanjut mengenai syarat pendaftaran, jadwal seleksi, dan prosedur dapat diperoleh langsung di Koramil dan Kodim 0113/ Gayo Lues atau dapat langsung mengunjungi website https://ad.rekrutmen-tni.mil.id

Untuk diketahui, penerimaan TNI AD Calon Tamtama PK Gelombang I tahun 2025 adalah pendaftaran Online.
Adapun pendaftaran secara online dimulai dari tanggal 23 Desember 2024 s.d 29 Januari 2025 dan validasi/daftar ulang pada tanggal 04 s.d 31 Januari 2025 di Ajenrem 011/ Lilawangsa, Lhokseumawe atau Ajendam Iskandar Muda, Banda Aceh. (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Mempererat Sinergitas, Babinsa Dan Babinkamtibmas Komsos Bersama Warga Di Desa Binaan
KIP Gayo Lues Tetapkan Pasangan Suhaidi-Maliki Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Babinsa Koramil 09/Putri Betung Hadiri Rapat Musyawarah Rencana Pembangunan ( Musrembang) Dalam Rangka Penyusunan RKP Desa Tahun 2025 dan DURKP Desa Tahun 2026
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca tingkatkan kerjasama dan komsos dengan guru SDN 2 Pantan cuaca
Patut Dicontoh, Paslon Bupati Gayo Lues Saling Berpelukan usai Bertarung di Pilkada Kabupaten Gayo Lues 2024
Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif
Ketua LSM FMK Sebut Anggota DPR RI Komisi II Bukan Menyelesaikan Masalah, Akan Tetapi Membuat Masalah Baru Ditengah-Tengah Masyarakat
PJ Bupati Gayo Lues Tinjau Langsung Lokasi Kebakaran Rumah Warga di Blangjerango

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:42 WIB

Ramses Sitorus Bersama Ribuan Wartawan & LSM Klarifikasi Statement Menteri Desa PDT Terkait Ucapannya “LSM & Wartawan Bodrex

Senin, 3 Februari 2025 - 22:45 WIB

Wakil Bupati Terpilih Karo, Komando Tarigan SP, Kunjungi Lokasi Kebakaran di Desa Gajah, Serahkan Bantuan untuk Korban

Senin, 3 Februari 2025 - 19:11 WIB

Bu Ijah di Usia 60th Tetap Masih Berjuang Melawan Kangker Payudara Yang Kini di Deritanya

Senin, 3 Februari 2025 - 18:45 WIB

Ucapan Yang Keluar Dari Mulut Seorang Menteri, Jelas Menciderai Profesi Wartawan dan Juga LSM

Minggu, 2 Februari 2025 - 16:59 WIB

Babinsa Desa Siraman Dampingi Posyandu, Wujudkan Generasi Sehat Tanpa Stunting

Minggu, 2 Februari 2025 - 12:27 WIB

Poktan Berkah Tani Di Dampingi Babinsa Optimalkan Saluran Irigasi 20 Ha Lahan Sawah Di Kaliboto

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:56 WIB

Pengabdian Keluarga Besar Majlis Dzikir AD”Dinar Hampir 12 Tahun Terus Melaksanakan Khitanan Massal

Minggu, 2 Februari 2025 - 08:34 WIB

Jelang Pelantikan Ketua DPRD Sumut, Erni Gelar Syukuran Bersama Tokoh Agama dan Masyarakat

Berita Terbaru