DPC PPWI Kabupaten Ogan Ilir Ucapkan Selamat. Atas Terpilihnya Kembali Panca Nakhodai Ogan Ilir

DETIK UPDATE

- Redaksi

Kamis, 28 November 2024 - 19:05 WIB

5085 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ogan Ilir-, Panca Wijaya Akbar Mawardi Yahya kembali Nakhodai kabupaten Ogan Ilir
Untuk masa periode 2025-2030.

Kembalinya Panca Wijaya Akbar memimpin kabupaten Ogan Ilir setelah hasil hitung cepat yang dilakukan oleh berbagai lembaga survey yang ada di kabupaten Ogan Ilir, Sumatera-Selatan beberapa saat yang lalu.

Hingga kini hasil penghitungan perolehan suara masih dihitung di KPU (Komisi Pemilihan Umum) kabupaten Ogan Ilir.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Walau hasil resmi belum di umumkan secara resmi oleh KPU kabupaten Ogan Ilir, namun dari hasil pemantauan di beberapa KPPS yang ada di kabupaten Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar mendapat suara dominan yang mencapai hasil 85 persen suara,sisanya untuk pemilih tabung kosong.

Dengan hasil ini maka dapat dipastikan Bapak Panca Wijaya Akbar kembali Nakhodai dan memimpin kembali kabupaten Ogan Ilir sebagai Bupati Ogan Ilir untuk periode 2025-2030.

DPC PPWI (Persatuan Pewarta Warga Indonesia) Ogan Ilir secara resmi mengucapkan selamat atas terpilihnya kembali Bapak Panca Wijaya Akbar.

Ucapan selamat dari PPWI Ogan Ilir langsung di sampaikan Oleh ketua DPC PPWI Ogan Ilir Bapak Fidiel Castro.

“Saya pribadi dan seluruh rekan-rekan yang ada di DPC PPWI Ogan Ilir mengucapkan selamat kepada Bapak Panca Wijaya Akbar yang Insya Allah akan kembali memimpin Ogan Ilir ini sebagai Bupati Ogan Ilir periode 2025-2030.

Lebih dalam Fidiel Castro menjelaskan bahwa Antara DPC PPWI Ogan Ilir dan Calon Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar Selama ini telah terbentuk sinergitas serta hubungan yang baik yang telah terbangun Selama Bapak Panca Wijaya Akbar menjabat sebagai Bupati Kabupaten Ogan Ilir.

“Sejak DPC PPWI Ogan Ilir di kukuhkan dan dilantik secara resmi di Jakarta beberapa waktu yang lalu, Bapak Panca Wijaya Akbar sangat mendukung dan mensuport segala bentuk dan giat yang dilakukan oleh DPC PPWI Ogan Ilir, dan ini di tandai juga dengan pemberian piagam penghargaan dari DPN PPWI Pusat selaku ketua umum Bapak Wilson Lalengke, S.Pd, M.Sc, MA atas segala sumbangsih, suport serta dedikasi Bapak Panca Wijaya Akbar terhadap PPWI Ogan Ilir,” ujar Fidiel Castro. Tim PPWI Ogan Ilir

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah
Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi
BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025
Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian
Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal
Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok
Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*
Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB