Tim Kejaksaan Agung Berhasil Raih Emas Tenis Lapangan pada Ajang Olah Raga Komuniti Hukum

REDAKSI JABAR

- Redaksi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:07 WIB

50109 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Memperingati HUT ke-49 Babinkum TNI

Kejaksaan Agung, Jakarta – Kejaksaan Agung melalui Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer (JAM PIDMIL) berhasil meraih juara ke-1 cabang olahraga Tenis pada ajang Olah Raga Komuniti Hukum di Lingkungan Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam rangka mempertingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-49 Badan Pembinaan Hukum (Babinkum) TNI, pada Selasa 22 Oktober 2024 di Lapangan Tenis Markas Besar TNI, Cilangkap, Jakarta Timur.
Adapun tim dari JAM PIDMIL berhasil meraih medali emas (Juara ke-1) dalam olahraga Tenis setelah mengalahkan Dinas Hukum Angkatan Udara (Diskumau) yang meraih medali perak (Juara ke-2) dan Gabungan Pengadilan Militer (Gabdilmil) yang meraih medali perunggu dengan menempati juara ke-3.
Tim cabang olahraga tenis yang mewakili JAM PIDMIL dikomandoi langsung oleh Direktur Penuntutan pada JAM PIDMIL Dr. Jaja Subagja dan Kapten Tim Kepala Pemulihan Aset Dr. Emilwan Ridwan.
Selain tenis, terdapat cabang olahraga lain yang dipertandingkan dalam ajang Olah Raga Komuniti Hukum di Lingkungan TNI Tahun 2024 yaitu catur dan bola voli.
Sebagai informasi, para peserta yang berpartisipasi dalam ajang ini adalah JAM PIDMIL, Biro Hukum Sekretariat Jenderal (Setjen) Kementerian Pertahanan (Kemhan), Biro Peraturan Perundang-Undangan Setjen Kemhan, Gabungan Pengadilan Militer (Gab Dilmil), Pusat Polisi Militer (Puspom) TNI, Oditurat Jenderal (Orjen) TNI, Pusat Lembaga Pemasyarakatan Militer (Puslemasmil) TNI, Direktorat Hukum Angkatan Darat (Dirkum AD), Diskumau, Dinas Hukum Angkatan Laut (Diskumal), Dinas Hukum Angkatan, dan Sekolah Tinggi Hukum Militer. (K.3.3.1)

Jakarta, 23 Oktober 2024
KEPALA PUSAT PENERANGAN HUKUM

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pertemukan Prabowo-Mega, PW GPA DKI Jakarta: Apresiasi untuk Dasco sebagai Inisiator
Kecam Teror Kepala Babi ke Redaksi Tempo, Ketum IWO Dwi Christianto: Ini Ancaman Terhadap Kebebasan Pers
Buntut Aksi Arogan, Ketua RW 011 TSI Duri Kosambi Akan di Laporkan
MIO Indonesia Gelar Rakor, Pastikan Bagi-Bagi Takjil Berjalan Lancar!
Roadshow Sewindu Qudsiyyah Putri Jabodetabek : Merawawat Taji Ulama Putri untuk Kokohnya Negeri
Sekda Herman Suryatman: Komitmen Kuat Kunci Sukses Jabar Jadi Provinsi Termaju
Temui Menpora RI, Ketua PP AMPG Said Aldi Al Idrus Bahas Pelaksanaan MTQ Antarbangsa Tahun 2025
Peduli Sesama, Dispenad Gelar Donor Darah HUT ke-74 Penerangan TNI AD

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB