Curi Mobil Dump Truk Pemuda Gp Kapa Dibekuk

DETIK UPDATE

- Redaksi

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 11:56 WIB

50244 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langsa – Unit Reskrim Polsek Langsa Timur membekuk satu tersangka pencuri mobil dump truk di Jalan Lintas Medan – Banda Aceh tepatnya di Gampong Kapa, Kecamatan Langsa Timur, Langsa, Kamis (26/10).

Kapolres Langsa, AKBP Muhammadun, SH, Melalui Kapolsek Langsa Timur, Iptu Aulia Budiman, SH, MH mengatakan, tersangka berinisial MS, 18, tidak bekerja, warga Dusun Ilham Gampong Kapa, Kecamatan Langsa Timur yang diduga dikenakan pasal 362 KUHPidana.

Kronologis penangkapan, sebutnya, berawal anggota Unit Reskrim Polsek Langsa Timur mendapat laporan dari masyarakat telah terjadi pencurian roda empat di Jalan Medan – Banda Aceh Gampong Kapa, selanjutnya anggota Unit Reskrim Polsek Langsa Timur langsung pergi menuju ke TKP yang diinformasikan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sesampainya di lokasi kejadian, anggota Unit Reskrim Polsek Langsa Timur langsung mengamankan tersangka MS di Jalan Medan B. Aceh, Gp. Sungai Lueng, Kecamatan Langsa Timur bersama barang bukti dump truk warna kuning dengan Nopol BL 8698 DB, STNK Asli dan surat keterangan leasing PT SMS Finance

“Selanjutnya tersangka dan barang bukt dibawa ke Polsek Langsa Timur untuk dilakukan proses lebih lanjut,” tandasnya. (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dugaan Korupsi di Disdikbud Tasikmalaya Menguat, AMAKI Serahkan Bukti Tambahan ke KPK
Diduga Pemerintah Payakumbuh Masuk Angin, Aktifitas Galian C di Bukit Palano Terlihat Masih Aktif
Tegas, Imigrasi Kendari Deportasi 1 WNA Asal China yang Bermasalah
Sat Narkoba Polres Simalungun Bongkar Peredaran Narkoba, Tiga Tersangka Dibekuk Bersama 25 Gram Sabu
Polres Lhokseumawe Tangkap Pelaku Eksploitasi Sumur Minyak Ilegal
Sat Narkoba Polres Simalungun Libas Peredaran Narkoba, Pelaku Tak Berkutik!
Team URC Unit Reskrim Polsek Patumbak Ringkus Pelaku Begal
Polres Pelabuhan Belawan Ringkus 14 Pelaku Judi Online di Awal Tahun 2025

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB