Rapat Pimpinan TNI-Polri 2024 Digelar di Mabes TNI

DETIK UPDATE

- Redaksi

Rabu, 28 Februari 2024 - 14:07 WIB

50203 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA |  Rapat Pimpinan (Rapim) Tentara Nasional Indonesia dan Kepolisian Republik Indonesia tahun 2024 dihadiri Presiden RI Joko Widodo, dilaksanakan di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (28/2/2024).

Rapat tersebut digelar untuk menyamakan visi pelaksanaan tugas pertahanan dan keamanan TNI-Polri dalam menjaga keutuhan NKRI. Dalam sambutannya Presiden RI mengucapkan rasa terimakasihnya kepada TNI Polri yang telah dapat menjaga ketertiban dan keamanan  Pemilu beberapa waktu lalu. “Kedepan sampai bulan Oktober masih ada beberapa tahapan Pemilu, diperlukan langkah proaktif untuk menetralisir residu politik untuk memitigasi disinformasi Pemilu untuk menjaga kerukunan, persatuan sebagai sebuah bangsa dan negara,” ujar Presiden.

Salah satu agenda dalam rangkaian kegiatan Rapim TNI-POLRI tersebut, Presiden RI Joko Widodo menyerahkan Kepres Kenaikan Pangkat Secara Istimewa kepada Menhan bapak Prabowo Subianto yaitu  Keppres Nomor 13/TNI/Tahun 2024 tanggal 21 Februari 2024 tentang Penganugerahan Pangkat Secara Istimewa berupa Jenderal TNI Kehormatan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya pada kesempatan yang sama Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menyampaikan terima kasih kepada Presiden atas dukungannya kepada TNI,  “Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Presiden Joko  Widodo, yang telah memberikan dukungan signifikan, dalam pembangunan kekuatan, kemampuan dan gelar kekuatan TNI, dalam hal ini melalui Kementerian Pertahanan, khususnya dalam pengadaan Alutsista,” ujarnya.

Dalam Rapat tersebut Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo didampingi para Menteri Kabinet Indonesia Maju diantaranya Menkopolhukam Marsekal TNI (Purn) Hadi Tjahjanto, Menhan Jenderal (Hor) TNI (Purn) Prabowo Subianto, Kepala Staf Kepresidenan Jenderal TNI (Purn) Moeldoko, Wakil Ketua MPR-RI Ahmad Muzani dan Ketua Komisi I DPR RI Meutya Hafidz, Ketua Komisi III DPR RI Bambang Wuryanto.

#tniprima

#tnipatriotnkri

#nkrihargamati

#tnikuatrakyatbermartabat

 

Autentikasi : Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (P) Agung Saptoadi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dandim bersama Danrem dan Forkopimda Laksanakan Zoom Meting dalam Rangka Panen Raya Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional
Lagu “Bayar bayar bayar”, Sukatani jadi “Duta Polri” dan Sejarah Pembreidelan lagu di Indonesia
Dukung Industri Dalam Negeri, Ini Upaya Bea Cukai Hadapi Tantangan Globalisasi
Dilantik Sebagai Kepala Perwakilan BPK RI Kalimantan Barat, Sri Haryati: Siap Membangun Hubungan Dan Kerjasama Dengan Stakeholder
Wercok Bintoro Klarifikasi Soal Keterlibatannya Memeras Boss Prodia, Wilson Lalengke: “Maling Ngaku, Malaekat Langsung Bunuh Diri”
H.Muslim Ayub.SH.Ketua ( Possi Aceh ) Hadiri Munas Persatuan Olahraga Senam Indonesia XI
Mengenal Lebih Dekat Fahd El Fouz A Rafiq Calon Ketua Umum Karang Taruna Nasional Periode 2025 -2030
Herman Hofi: Penetapan Tersangka Dana Hibah Gereja Harus Berbasis Bukti Kuat

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB