Jalin Silaturahmi, DPW APPI Sumut Buka Puasa Bersama Pengurus

REDAKSI JABAR

- Redaksi

Minggu, 30 Maret 2025 - 18:50 WIB

5031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan,-DPW Asosiasi Pewarta Pers Indonesia (APPI) Sumut yang dipimpin oleh Hardep SH pada Sabtu (29/03/2025) menggelar acara buka puasa bersama dengan seluruh pengurus.

Acara buka puasa bersama itu dilangsungkan di Resto Ayam Penyet Jakarta (APJ) Jalan Ringroad Medan. Dalam acara buka puasa bersama itu terlihat seluruh pengurus berbaur dan saling bercengkrama serta terlihat membaur dalam satu wadah APPI.

Tampak hadir Ketua DPW APPI Sumut Hardep SH, Sekretaris Irena Sinaga SH, Bendahara Trisna Haryati, Wakil Ketua Rudi Hutagaol, Roy Nst, Louis Siahaan. Terlihat hadir juga DPC APPI Deli Serdang, DPC APPI Kota Binjai beserta seluruh unsur pengurus yang tergabung dalam organisasi APPI.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam acara buka puasa bersama itu juga, Ketua meminta agar solidaritas sesama pengurus dapat terus terjalin dan kedepan Kita akan segera melakukan Audensi serta silaturahmi kepada Pemangku kepentingan yang ada di Sumut.

Hardep SH juga mengatakan bahwa Kita bisa seperti saat ini karena kita bersatu, organisasi Kita beda dengan yang lain dan bukan untuk gagah – gagahan. Kita akan tunjukkan bahwa Kita memiliki perbedaan.

Ketua DPW A-PPI Sumut juga berpesan kepada seluruh jajaran pengurus dan anggota A-PPI Sumut agar jangan menjadi wartawan ” Tumin ” tukang minta minta .

Sebagai jurnalis kita harus bisa menjaga Marwah dan martabat kita agar tidak dianggap rendah dengan dikatakan wartawan Bodrex .

APPI juga harus bisa mengawasi dan mendukung Forkopimcab dan Forkopimda untuk mendukung program pemerintah.

Jika kita menemukan ada sesuatu yang menyalahi APPI diharapkan bisa menegur secara langsung maupun melalui media .

Ketua DPW APPI Sumut juga mengatakan bahwa dilebaran nanti dirinya selaku Ketua akan menggelar open house dikediamannya.

Diakhir acara Ketua DPW APPI Sumut juga mengucapkan selamat merayakan Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M kepada para anggota yang merayakan. Semoga dilebaran nanti Kita dapat berkumpul kembali ujar Ketua yang juga Owner beberapa media online itu. *(Rizky Zulianda)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah
Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi
BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025
Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian
Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal
Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok
Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*
Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 23:27 WIB

Bukan Cerita Pendekar, Ini Cerita Bupati

Selasa, 15 April 2025 - 22:43 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 02:24 WIB

https://baranewsaceh.co/lepas-sambut-kapolres-agara-yang-baru-bupati-ajak-serius-berantas-narkoba-hingga-bahas-harga-pupuk/

Rabu, 9 April 2025 - 18:04 WIB

Calon jamaah haji thn 2025 asal Aceh tenggara sebanyak 120 orang telah melunasi Bipih

Rabu, 9 April 2025 - 17:44 WIB

Lakukan Inspeksi Mendadak, Bupati Tegaskan Kedisiplinan

Rabu, 9 April 2025 - 17:29 WIB

Bupati Hadiri Grand Opening Klinik Pratama Rawat Inap Rashi Medika, Sekaligus Potong Pita Peresmian Gedung

Selasa, 8 April 2025 - 21:39 WIB

Apel Gabungan Perdana Pasca Cuti Lebaran, Bupati Nyatakan Perang Terhadap Narkoba serta Akan Memaksimalkan Kinerja di Kalangan Pemerintah.

Senin, 7 April 2025 - 22:33 WIB

Panen Raya Secara Serentak di 14 Provinsi, Pemkab Aceh Tenggara Panen 4 Hektare Lahan Petani Padi

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB

DAERAH

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:16 WIB