Optimisme Sejumlah OKP/Ormas Bersama DP3AKB Aceh Barat Dalam Melindungi Anak

DETIK UPDATE

- Redaksi

Rabu, 18 Desember 2024 - 04:58 WIB

50255 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH BARAT | Selasa/17 Desember 2024 sejumlah Okp/ormas diantaranya : YBHA Peutuah Mandiri, Forhati Aceh Barat, Annisa, Institut Pergerakan Aceh Barat, LSM FORMAT, LSM Aceh Independen dan sejumlah paralegal di Aceh Barat kunjungan ke DP3AKB Aceh Barat ini disambut oleh Sekdis DP3AKB Aceh Barat Ibu Erna Martina dan Kabid PA DP3AKB Aceh Barat Ibu Imelda, mereka menyambut baik niatan sejumlah elemen masyarakat tersebut guna memperkuat perlindungan anak di Aceh Barat kedepannya.

Inisiasi ini wujud kepedulian masyarakat dalam mendukung kerja-kerja DP3AKB Aceh Barat dalam melindungi anak, seperti yang disampaikan oleh Ahhada Ketua YBHA PM Aceh Barat. Kita prihatin dengan semakin maraknya kasus anak yang terjadi belakangan ini di Aceh Barat. Kepedulian segenap masyarakat mesti lebih ditingkatkan.

Noerfaresi Marni selalu Ketua Forhati Kahmi Aceh Barat menambahkan peran instansi pemerintah terkait perlindungan anak mesti lebih gencar dalam mengakomodir dan membangun sinergisitas dengan lembaga lain guna bergerak bersama agar semua elemen terlibat dalam perlindungan anak.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fahrizal Fadil dari Institut Pergerakan juga menyentil agar kita harus serius dalam melindungi anak kedepan dengan melibatkan para geuchik digampong-gampong , agar ketika ada kasus langsung segera tertangani.

Jamaluddin Paralegal YBHA Peutuah Pandiri Aceh Barat juga berharap agar DP3AKB Aceh Barat membuat sosialisasi di sekolah atau penyuluhan terhadap guru dan membahas tentang bahaya bullying bagi anak, karena dengan bullying anak bisa bunuh diri dan sampai depresi, itulah pentingnya sosialisasi ini agar para guru serius melihat kasus bullying, serta agar guru bisa mengawasi dan mengontrol anak didiknya di sekolah. Disisi lain peran orang tua dirumah juga sangat penting dalam mengontrol anaknya.

Semangat baik dari Okp/Ormas ini juga disambut baik oleh DP3AKB Aceh Barat agar terus bisa bekerja sama dengan elemen peduli anak.
DP3AKB Aceh Barat di Bulan Januari 2025 nanti jika tidak ada halangan, akan membuat training untuk para Geuchik-Geuchik dan bekerja sama dengan YBHA Peutuah Mandiri Aceh Barat dan elemen peduli anak lainnya, dan kita utamakan Geuchik atau aparatur desa yang desanya rawan kasus anak dan perempuan atau desa yang banyak terjadi kasus anak dan perempuan, Harapnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

UTU Raih Enm Penghargaan Dalam Anugerah Diktisaintek 2024
Menanti Wajah Baru Aceh Barat: Generasi Muda Menjawab Tantangan
Calon Bupati Amiruddin S.H Sektor UMKM, Kekuatan Jitu Penurunan Angka Kemiskinan di Aceh Barat

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 23:27 WIB

Bukan Cerita Pendekar, Ini Cerita Bupati

Selasa, 15 April 2025 - 22:43 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 02:24 WIB

https://baranewsaceh.co/lepas-sambut-kapolres-agara-yang-baru-bupati-ajak-serius-berantas-narkoba-hingga-bahas-harga-pupuk/

Rabu, 9 April 2025 - 18:04 WIB

Calon jamaah haji thn 2025 asal Aceh tenggara sebanyak 120 orang telah melunasi Bipih

Rabu, 9 April 2025 - 17:44 WIB

Lakukan Inspeksi Mendadak, Bupati Tegaskan Kedisiplinan

Rabu, 9 April 2025 - 17:29 WIB

Bupati Hadiri Grand Opening Klinik Pratama Rawat Inap Rashi Medika, Sekaligus Potong Pita Peresmian Gedung

Selasa, 8 April 2025 - 21:39 WIB

Apel Gabungan Perdana Pasca Cuti Lebaran, Bupati Nyatakan Perang Terhadap Narkoba serta Akan Memaksimalkan Kinerja di Kalangan Pemerintah.

Senin, 7 April 2025 - 22:33 WIB

Panen Raya Secara Serentak di 14 Provinsi, Pemkab Aceh Tenggara Panen 4 Hektare Lahan Petani Padi

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB

DAERAH

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:16 WIB