Sekda Herman Terima Kunjungan Delegasi Pemerintah Kota Eunpyeong-Gu Korea Selatan

REDAKSI JABAR

- Redaksi

Sabtu, 28 September 2024 - 04:43 WIB

50105 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikuapdate.com 

Kota Bandung– Jawa Barat Herman Suryatman menerima kunjungan Delegasi Pemerintah Kota Eunpyeong-Gu Provinsi Seoul Korea Selatan terkait Penjajakan Kerja Sama dengan Pemda Provinsi Jawa Barat di Gedung Sate, Kota Bandung, Jumat (27/9/2024).Kota Bandung–

Kedatangan Delegasi Korea Selatan tersebut merupakan kunjungan balasan yang kedua kali ke Tanah Pasundan. Hal itu dilakukan untuk memperkuat beberapa kerja sama yang telah terjalin.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi ini adalah kunjungan balasan. Sudah kedua kalinya ke Jawa Barat. Jawa Barat dan Korea Selatan membangun kerja sama di berbagai bidang, baik ekonomi, bagaimana mendorong investasi kedua belah pihak juga pariwisata, pendidikan, kebudayaan, dan lain sebagainya,” ucap Herman saat ditemui usai pertemuan.

Herman meyakini penjajakan kerja sama lanjutan ini akan memberikan dampak positif bagi masyarakat Jawa Barat dan juga Korea Selatan.

“Tentu ini akan memberikan manfaat bagi kedua belah pihak baik itu Jawa Barat dan juga Korea Selatan,” tuturnya.

Dengan datangnya delegasi Korea Selatan kedua kalinya ke Jawa Barat, Herman menilai bahwa kerja sama yang telah terjalin merupakan bentuk konkret pengembangan sistem pemerintahan di era digital.

“Saya kira ini bentuk konkret tata kelola pemerintahan di era globalisasi di mana antarnegara di dunia sudah _borderless_ komunikasi dibangun dengan baik,” ucap Herman.

“Insyaallah akan memberikan banyak manfaat untuk masyarakat Jawa Barat demikian juga di Korea Selatan,” imbuhnya.

(Hms Jabar)**

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Objek Wisata Air Panas Rancabali Bandung: Antara Keindahan Alam dan Kegagalan Pengelolaan
Sekda Jabar Dampingi Kunjungan Kerja Mensos RI di RSAU dr. M. Salamun Bandung
Bidang Kesehatan Kota Bandung Siaga Hadapi Hidrometrologi
Warga Swadaya Perbaiki Kirmir, Petugas Sedot Air
Gubernur Diminta Turun Tangan, Kang DS: Rencana Pembangunan Jalan Lingkar Cileunyi Banyak Hal yang Harus Diselesaikan
Safari Ramadan Kecamatan Andir, Wakil Wali Kota Bandung Sampaikan Keunggulan Bulan Suci
Secara Bertahap, Kang DS Siap Sukseskan Program Presiden Prabowo Makan Bergizi Gratis
BPBD Jabar Gerak Cepat Tangani Longsor di Kabupaten Sukabumi, Satu Korban Meninggal Ditemukan
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 23:27 WIB

Bukan Cerita Pendekar, Ini Cerita Bupati

Selasa, 15 April 2025 - 22:43 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Fokus pada Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 12 April 2025 - 02:24 WIB

https://baranewsaceh.co/lepas-sambut-kapolres-agara-yang-baru-bupati-ajak-serius-berantas-narkoba-hingga-bahas-harga-pupuk/

Rabu, 9 April 2025 - 18:04 WIB

Calon jamaah haji thn 2025 asal Aceh tenggara sebanyak 120 orang telah melunasi Bipih

Rabu, 9 April 2025 - 17:44 WIB

Lakukan Inspeksi Mendadak, Bupati Tegaskan Kedisiplinan

Rabu, 9 April 2025 - 17:29 WIB

Bupati Hadiri Grand Opening Klinik Pratama Rawat Inap Rashi Medika, Sekaligus Potong Pita Peresmian Gedung

Selasa, 8 April 2025 - 21:39 WIB

Apel Gabungan Perdana Pasca Cuti Lebaran, Bupati Nyatakan Perang Terhadap Narkoba serta Akan Memaksimalkan Kinerja di Kalangan Pemerintah.

Senin, 7 April 2025 - 22:33 WIB

Panen Raya Secara Serentak di 14 Provinsi, Pemkab Aceh Tenggara Panen 4 Hektare Lahan Petani Padi

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB

DAERAH

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:16 WIB