Pj. Bupati Batu Bara Terima penghargaan Kategori daerah Berkinerja Baik dalam penghapusan Kemiskinan Ekstrem Tahun 2024

DETIK UPDATE

- Redaksi

Rabu, 18 September 2024 - 17:47 WIB

50103 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATUBARA | Di sela rapat koordinasi percepatan penghapusan kemiskinan ekstrem tahun 2024, Pemerintah Kabupaten Batu Bara menerima secara simbolis dana Insentif Fiskal kategori daerah berkinerja baik dalam percepatan penghapusan kemiskinan ekstrem tahun 2024, yang diterima oleh Pj. Bupati Batu Bara Heri Wahyudi dan didampingi Kepala Bappelitbangda Arif Hanafiah di auditorium sekretariat wakil presiden, Jakarta pusat 18/09/24

Pj. Bupati Batu Bara Heri Wahyudi seusai menerima alokasi insentif fisikal kinerja tahun berjalan tahun anggaran 2024 dengan kategori “Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem” sebesar Rp. 5.659.768.000 mengatakan bahwa, anggaran yang diterima ini nantinya akan digunakan untuk mendukung pelaksanaan program dan kegiatan sesuai Juknis yang ada, dengan harapan bisa menekan angka kemiskinan ekstrem hingga titik nol, melalui kerjasama antar stakeholder, melibatkan peran serta masyarakat dan tentunya berkelanjutan atau sustainable, sehingga dapat mensejahterakan masyarakat Batu Bara.

“Tentu dalam pencapaian kita bersama ini, semua pihak sudah bekerja keras bersama untuk menurunkan angka kemiskinan ekstrem dalam tiga bulan terakhir ini, keterlibatan para pihak sangat menentukan keberhasilan dalam menekan angka kemiskinan ekstrem, jadi kita harus bergandeng tangan baju membahu mewujudkannya.”

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakil Presiden menyampaikan, saya ingatkan kembali maksimalkan pemanfaatan dana insentif ini untuk program penurunan kemiskinan ekstrem ini agar manfaat langsung dirasakan masyarakat, pastikan target penerima program kemiskinan ekstrem menggunakan data P3KN, agar tepat sasaran, intensifkan sinergi dan kolaborasi antar kementrian dan lembaga dan pemerintah daerah Perguruan tinggi, dunia usaha di sektor potensial,

Saya mengapresiasi peran seluru peran kementerian dan lembaga serta pemerintah daerah yang telah melaksanakan inpres no 4 tahun 2022 dengan baik sehingga target penghapusan kemiskinan mendekati 0% sudah bisa dicapai.

Dan saya mengucapkan terimakasih kepada kepala daerah yang sudah bekerja dengan baik. (RI-1)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tim Advokasi Media, Minta Perwakilan PT Media Antar Nusa, Razia Reseller Jual Kupon Internet/WiFi Nusanet
Karyawan PT iForte Solusi Infotek Medan Offlice, MS Wilayah Asahan inisial (RI) Pasang Kabel Dropcore dan Closure Tidak Sesuai SOP
Tim Advokasi Media, PT Dream Network Solusindo Melanggar Pasal 36, Tidak Memiliki Izin ISP dan ULO
Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
Calon Bupati Batu Bara, Jikalau Terpilih 27 November, Lanjutkan Pembangunan Drainase
Zahir – Aslam Terpilih, Akan Kembali Kunjungi Desa Pantau Langsung Pembangunan Insfratruktur

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB