PJ Wali Kota Subulussalam Menjadi Irup Upacara Hari Jadi Subulussalam Ke-62 Tahun 2024

DETIK UPDATE

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 08:14 WIB

50225 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBULUSSALAM | Azhari, S.Ag.M.Si Menyampaikan Di Hari Jadi Subulussalam Perlu Mengedepankan Semangat Kebersamaan Kerja Keras Dan Inovasi Dalam Setiap Langkah.

Subulussalam | Azhari, S.Ag.M.Si Pj Wali Kota Subulussalam menjadi Inspektur Upacara hari jadi Subulussalam ke-62 Tahun 2024 pelaksaan di Lapangan Sada kata Jalan Raja Tua Desa Lae Oram Kecamatan Simpang Kiri, Sabtu 14/9/2024.

Dalam pidatonya Pj Wali Kota Subulussalam Azhari, S.Ag.M.Si
dihadapan peserta upacara mengatakan bahwa tepat hari ini Sabtu 14 September 2024 Subulussalam memasuki usia ke-62 tahun.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari hari ke hari Subulussalam telah mengalami berbagai perubahan dan perkembangan, dan kita semua terus berupaya untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat, memajukan ekonomi lokal serta memperbaiki infrastruktur dan layanan.

Berbagai tantangan yang dihadapi selama ini tidak menyurutkan semangat kami untuk terus bekerja keras mewujudkan Subulussalam yang lebih baik.

Azhari, S.Ag.M.Si menyampaikan Harus memiliki tekad dan komitmen yang lebih kuat untuk membangun Kota Subulussalam. Dan perlu mengedepankan semangat kebersamaan kerja keras dan inovasi dalam setiap langkah.

Pj Walikota mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk bersama-sama mendukung dan menyukseskan program-program pembangunan yang telah dirancang demi kepentingan bersama.

“Dalam upaya untuk menjadikan Kota Subulussalam lebih maju mandiri dan bermartabat, mari kita fokus pada pencapaian tujuan bersama”, tuturnya.

Setiap elemen masyarakat dari individu hingga lembaga, memiliki peran penting dalam mewujudkan cita-cita tersebut.

Azhari mengucapkan terimakasih serta apresiasi yang sebesar-besarnya kepada para tokoh masyarakat, rekan Forkopimda,SKPK, Instansi vertikal,para tokoh pendidikan,
tokoh politik,alim ulama dan insan pers yang telah bersinergi dalam membangun Kota Subulussalam, sebab tanpa dukungan dan kerjasama yang baik berbagai kemajuan yang telah kita raih tidak akan mungkin terwujud apa yang daharafkan.

Azhari juga memberikan penghormatan khusus kepada para tokoh pemekaran kota Subulussalam.

“Salam hormat kpd para tokoh pemekaran kota Subulussalam atas sumbangsih pemikiran dan perjuangan anda semua, telah membuka jalan bagi kemajuan dan kesejahteraan kota yang kita cintai ini, terimakasih atas dedikasi dan pengabdian yang telah anda berikan”, ujar Azhari.

Di hari jadi Subulussalam istri PJ Walikota Subulussalam ibu Siti Nahziah S.Ag.juga ber ulang tahun yang ke 53 tahun

Dalam acara Hari Jadi Subulussalam ke 62 tahun 2024 pelaksanakan di lapangan sada kata di hadiri H. Affan Alfian Bintang, SE hadiri acara Pemerintah Kota Subulussalam dalam rangka upacara dan merayakan hari Jadi Subulussalam Ke-62 di lapangan Sada Kata Kota Subulussalam.

Terlihat hadir tokoh masyarakat H. Affan Alfian Bintang, H.Sairun, S.Ag.M.Si ( Sekda ), Letkol.Inf. Un Wahyu Nugroho ( Dandim 0118 ), AKBP. Yoghi Hadisetiawan, S,I.K M.I.K ( Kapolres ),Drs.Sarkawi Nur ( Ketua MPU ), Yopi Wijaya,SH.MH (Ketua PN ), Muliadin Simanulang, ST( Kasubak Makamah syariah ), Supardi,SH ( Kajari ), Para DPRK Para SKPK ,Para Mukim dan Kepala Desa serta Para Tokoh yang berhadir. (SP)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Syahbudi Padang Anggota Fast Respon Polri Nusantara Kota Subulussalam Apresiasi TNI – Polri Telah Kawal Pesta Demokrasi Pilkada 2024
UAS Perkenalkan Dek Fadh Pada Ribuan Orang Di Kota Subulussalam
Haji Bintang Kandidat Walikota Subulussalam, Difitnah Ijazahnya
Aksi Sigap Personel Brimob Aceh, Membantu Masyarakat Yang Terdampak Banjir Di Sultan Daulat Kota Subulussalam
Banyak Pihak Melaporkan KIP Subulussalam Namun KIP, Konsisten di Pendiriannya
Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub
Kapolsek Penanggalan Hadiri Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT -DD) Tahap III dan IV
Jumat Bersih, Polres Subulussalam Bersama Kodim 0118/Subulussalam Gotong Royong di Mesjid

Berita Terkait

Selasa, 17 Desember 2024 - 03:22 WIB

Pemdaprov Jawa Barat Akan Gelar Forum Diaspora Jabar Chapter IV Fokus memfasilitasi peluang beasiswa internasional

Selasa, 17 Desember 2024 - 03:04 WIB

Kang DS : Tahun Ini Pemkab Bandung Terima 1.500 Tenaga Honorer Menjadi P3K

Selasa, 17 Desember 2024 - 02:55 WIB

Efisiensi Anggaran, DPRD KBB Ingin Gedung Putih Segera Difungsikan

Selasa, 17 Desember 2024 - 02:43 WIB

KORMI Gelar Festival Olahraga Tradisional Tingkat Kabupaten Bandung Tahun 2024

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:07 WIB

Tekan Laju Inflasi, Pemkab Bandung Gelar Gerakan Pangan Murah

Kamis, 5 Desember 2024 - 14:27 WIB

Pemkab Bandung Raih Penghargaan IGA Kemendagri dengan Predikat Sangat Inovatif

Kamis, 5 Desember 2024 - 14:18 WIB

Bupati Dadang Supriatna Lantik Kadinsos Baru dan Ketua Dewan Pengawas PDAM

Jumat, 29 November 2024 - 16:16 WIB

Jabar Perkuat Kesiapsiagaan Hadapi Potensi Bencana Selama Libur Natal dan Tahun Baru

Berita Terbaru

KABAR DUKA

Kyai ‘Kharismatik’ Suyuti Toha Dukung dan Doakan Gus Farkhan

Selasa, 17 Des 2024 - 12:36 WIB

Nasional

Presiden Prabowo Luncurkan Program Makan Bergizi Gratis

Selasa, 17 Des 2024 - 12:30 WIB