Polda NTB Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Anggota Polri dan PNS Polri

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Selasa, 2 Januari 2024 - 13:55 WIB

50118 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mataram| Polda NTB Menggelar Upacara kenaikan pangkat anggota Polri dan PNS Polri yang ada di Polda NTB teramsuk Polres jajaran, di Lapangan Bahara Daksa Polda NTB, Selasa (2/1/2024).

Anggota Polri dan PNS Polri yang naik pangkat di Polda NTB serta di Polres jajaran semuanya berjumlah 1.086 (seribu delapan puluh enam) orang.

Dengan rincian Polda NTB sebanyak 240 orang terdiri dari 58 Perwira, 176 Bintara dan 6 PNS Polri.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara anggota Polri yang naik pangkat di Polres jajaran Polda NTB sebanyak 846 Personel, terdiri dari 113 perwira 733 Bintara.

“hari ini kita melaksanakan apel kenaikan pangkat 1.086 personel Polri Polda NTB 240 di Polda dan 846 di Polres,” jelas Kapolda NTB Irjen. Pol. Drs. Raden Umar Faroq, S.H usai memimpin Apel tersebut.

“di Polda NTB sendiri, dari AKBP Ke Kombespol 3 Personel, Kompol Ke AKBP 9 Personel, AKP Ke Kompol 10 Personel Iptu Ke AKP 17 Personel, Ipda Ke Iptu 19 Personel, Bintara 176 Personel, PNS 6 Personel,” tambahnya

Untuk para personel Polri dan PNS Polri yang naik pangkat, Kapolda NTB berpesan, untuk selalu meningkatkan kinerja dan kualitas kerja.

Sementara untuk personel Polri dan PNS Polri yang belum atau masih tertunda kenaikan pangkatnya, Kapolda NTB berpesan agar meningkatkan kinerja dan tidak membuat kesalahan yang dapat menunda kenaikan pangkatnya lagi.

“pesan saya untuk anggota Polri dan PNS Polri yang naik pangkat teruslah meningkatkan kinerja dan aktif menjalankan tugas,” ungkapnya.

“Bagi anggota yang belum naik pangkat perbaiki kinerja dan jangan pernah berbuat kesalahan lagi yang dapat menunda kenaikan pangkat kalian,” pungkasnya.
Sebelum ditutup Kapolda NTB,memberikan ucapan ” SELAMAT “,kepad seluruh personel yang naik pangkat.

Sumber : Kabid Humas Polda NTB, Kombes Pol Rio Indra Lesmana SH.,SIK
Diedit oleh: Rahmat Hidayat

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah
Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi
BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025
Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian
Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal
Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok
Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*
Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB