Malekat Hukum Tinjau Langsung Obyek Sengketa Kasus Penipuan Puluhan Milyar Rupiah

DETIK UPDATE

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 23:49 WIB

50108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Adv.Lilo Himbau Pemda Sumbawa Barat Tidak Tutup Mata

Sumbawa Barat,Terkait masalah kasus penipuan miliaran rupiah yang telah dilaporkan dengan laporan Polisi Nomor LP/B/396VII/2023/SPKT/Polda Bali,Malekat Hukum mengambil tindakan tegas!!!

Peristiwa ini sudah sangat viral bahkan mendapat perhatian dari Pers Internasional,oleh sebab itu Malekat Hukum melalui Adv Lilo Agung Crisna Budi,S.H.,M.H dan Dwiki Mahadipa,S.H meninjau langsung lokasi tanah yang berkorelasi dengan kasus penipuan ini.Jumat(01/11/2023).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lilo mengatakan bahwa kasus ini,akan kita usut tuntas,supaya jangan ada kejadian-kejadian yang serupa terjadi lagi.

Lagi Lilo berkoordinasi dengan Pemda Sumbawa Barat,dalam hal ini yang menemuinya adalah Sekda Sumbawa Barat.

Sekda Sumbawa Barat menjawab tidak tahu atas permasalahan yang terjadi,saat awak media bertanya,apakah Bapak Sekda mengetahui ada kejadian penipuan yang menyangkut tanah di Sekongkang Bawah.

Modus penipuan ini berkedok investasi properti “Golden City” yang telah menelan kerugian finansial dengan total puluhan miliar rupiah yang menimpa banyak investor.

Salah satu investor inilah yang melaporkan kerugian yang cukup besar ,yaitu 500.000 USD atau sekitar 7,5 milyar rupiah.

Adv Lilo menghimbau agar Pemda setempat tidak menutup mata, karna ini menyangkut nama baik Sumbawa dan Indonesia pada umumnya.

AR81

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Remaja Masjid Garda Terdepan Menghempang Khilafah
Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi
BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025
Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian
Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal
Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok
Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*
Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:32 WIB

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

Minggu, 20 April 2025 - 15:47 WIB

BISMA OKCF 2025 Siap Digelar, FORKI Sumut Dukung Penuh BISMA OKCF 2025

Sabtu, 19 April 2025 - 17:39 WIB

Rawat Ketersediaan Air, Babinsa Desa Serang Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Sumber Air Pertanian

Sabtu, 19 April 2025 - 17:38 WIB

Panen Dan Penyerapan Padi Hasil Panen Berlanjut, Babinsa Kawedusan Yakinkan Penyerapan Berlangsung Optimal

Sabtu, 19 April 2025 - 12:59 WIB

Pemdes Ciputri Bangun Rabat Beton Dan TPT Di Tunggilis Pojok

Sabtu, 19 April 2025 - 01:59 WIB

Doris dan Riris Layangkan Surat Terbuka Minta Keadilan ke Presiden*

Jumat, 18 April 2025 - 13:13 WIB

Kolaborasi A-PPI Sumut, Detektif Monitor, dan P.BKMAD: Membangun Kesejahteraan dan Meluruskan Sejarah Melayu Deli

Jumat, 18 April 2025 - 08:02 WIB

Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan ,S.H ; Tersangka Kasus Polrestabes Medan Diminta Patuhi Proses Hukum

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Melalui Komsos, Dekatkan Babinsa Dengan Warga Binaan

Selasa, 22 Apr 2025 - 10:00 WIB