Luar Biasa…!!! Anggaran Mewah tapi Hutang Bertumpuk, Anggaran Selfi Wali Kota Subulussalam Capai Satu Milyar.

Imran Cibro

- Redaksi

Minggu, 24 Desember 2023 - 04:42 WIB

50579 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Subulussalam (Aceh) – Anggaran selfie atau pendokumentasian Pimpinan di Humas Setdako Subulussalam capai satu milyar rupiah.
Berdasarkan perwal atau peraturan walikota subulussalam nomor 58 tahn 2022.

Biaya pendokumentasian pimpinan tahun anggaran 2023 di kota subulussalam miliki angka yang cukup fantastis, hingga hampir mencapai satu (1) milliar rupiah.
Penganggaran ini sangat bertolak belakang dengan kondisi keuangan di kota subulussalam, yang saat ini sedang mengalami defisit

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah seorang tokoh pemekaran kota subulussalam Safran kombih.SH., MH, angkat bicara, ianya mengatakan kalau selama ini kondisi keuangan kota subulussalam terus mengalami defisit,

Namun penganggaran untuk pendokumentasian pimpinan tersebut menurutnya, di nilai sangat mubazir dan terkesan hambur hamburkan uang ke arah yang tidak ada pengaruhnya terhadap perubahan ekonomi masyarakat, apalagi dengan jumlah yang sudah hampir mencapai angka satu (1) miliar.

“Tentu hal ini sangat bertolak belakang dengan visi misi yang sempat di gaung gaungkan oleh walikota subulussalam sebelumnya di tahun 2021 lalu untuk menzerokan angka defisit keuangan subulussalam, “jelasnya

“Saat ini kita lihat kondisi keuangan pemko Subulussalam semakin bertambah defisit, tapi kita sangat menyayangkan, banyaknya kebijakan dalam pengelolaan anggaran yang mengarah kepada hal yang menurut saya tidak ada manfaat positifnya terhadap perbaikan ekonomi masyarakat,

“Kita sangat menyayangkan jika benar anggaran untuk kepentingan dokumentasi kegiatan atau untuk dokumentasi acara acara walikota tersebut di realisasikan hingga mencapai satu (1) miliyar, dan wajar saja kita menduga kalau Walikota Subulussalam tidak ada keinginan untuk mengurangi jumlah defisit keuangan untuk daerah kita ini kalau ini benar adanya dan demikian juga dengan anggaran yang di gunakan terhadap kepentingan lain yang tidak ada manfaatnya buat masyarakat, “sambungnya

Di tambahkannya “Terlebih lagi honor perangkat desa serta gaji para Dokter spesialis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Subulussalam, yang hingga saat ini kita lihat dan dengar, juga belum di bayar sepenuhnya oleh pemko Subulussalam, ” tutupnya.

Demikian hingga berita ini di terbitkan, humas dan protokoler kota Subulussalam belum dapat di hubungi awak media ini, untuk mengkalrifikasi tentang realisasi anggaran yang kontroversial tersebut.(*)

~m4t84r~

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Syahbudi Padang Anggota Fast Respon Polri Nusantara Kota Subulussalam Apresiasi TNI – Polri Telah Kawal Pesta Demokrasi Pilkada 2024
UAS Perkenalkan Dek Fadh Pada Ribuan Orang Di Kota Subulussalam
Haji Bintang Kandidat Walikota Subulussalam, Difitnah Ijazahnya
Aksi Sigap Personel Brimob Aceh, Membantu Masyarakat Yang Terdampak Banjir Di Sultan Daulat Kota Subulussalam
Banyak Pihak Melaporkan KIP Subulussalam Namun KIP, Konsisten di Pendiriannya
Toto Ujung Vs Ramadin, ST Terkait Stadmand “ASBUN” Pada DPR RI Terpilih Muslim Aiyub
Kapolsek Penanggalan Hadiri Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT -DD) Tahap III dan IV

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 23:05 WIB

Sukses:Hasil Kerjasama Antar Pemerintah Daerah, Pol PP Berhasil Pindahkan PKL Ke Lahan Kas Desa Cipanas

Rabu, 26 Maret 2025 - 15:34 WIB

Wakil Wali Kota Bandung Tinjau Rumah Sakit Jantung Paramarta, Pastikan Layanan UHC dan BPJS

Selasa, 25 Maret 2025 - 21:17 WIB

Tumpukan Sampah di Desa Kuta Buluh, Kabupaten Karo Disulap Menjadi Taman

Selasa, 25 Maret 2025 - 15:16 WIB

Kapolres Cianjur Lepas 2 Bus Mudik Gratis, Angkut 120 Penumpang Untuk Pulang ke Kampung Halaman

Selasa, 25 Maret 2025 - 14:27 WIB

Gunakan Kursi Roda, Korban Dugaan Malpraktek RS Mitra Sejati minta Kapoldasu Tindaklanjutin Laporannya

Selasa, 25 Maret 2025 - 14:25 WIB

Hentikan Fitnah! Sengketa Tanah Pematang Kelang Sudah Berkekuatan Hukum Tetap*

Sabtu, 22 Maret 2025 - 23:34 WIB

Kungker Kementan RI di Desa Sarongge Himbou Masyarakat pentingnya program Perhutanan Sosial sebagai batu loncatan menuju masa depan yang lebih baik

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:26 WIB

Ketua DPD SPRI SUMUT Burju Simatupang ST.SH Bersama Media Pendamping News & Metropos 24 Bakti Sosial Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 H*

Berita Terbaru