Babinsa Koramil 05/Pining Anjang Sana Dengan Warga Binaan

DETIK UPDATE

- Redaksi

Jumat, 3 November 2023 - 10:21 WIB

50129 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Babinsa Koramil 05/Pining Kodim 0113/ Gayo Lues,Serda Idinsyah melaksanakan kegiatan Anjangsana dan Komsos di daerah binaan di desa Lesten, kec pining, kab Gayo Lues. Jum’at (03/11/2023)

Tujuan kegiatan ini, guna mewujudkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat demi terjalinnya tali silaturahmi yang baik dengan masyarakat binaan.

Dengan terjalinnya silaturahmi yang baik, akan meningkatkan hubungan kerja yang baik antara Babinsa dengan komponen masyarakat yang ada di wilayahnya. Dan akan meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada Babinsa”.Ucap Serda Idin”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aman Anto( 37) salah satu tokoh masyarakat mengaku, sangat senang dengan keberadaan Babinsa yang selalu ada di tengah masyarakat karena Babinsa sangat ramah dan mudah bergaul dengan masyarakat, kami akan mendukung segala usaha-usaha Babinsa dalam memajukan kampung kami dalam menjaga keamanan ketertiban masyarakat binaan”. tuturnya. (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Solidaritas Prajurit: Dandim Gayo Lues dan Ketua Persit Dampingi Prosesi Pemakaman Istri Koptu M. Arifin
Cegah Pungutan Liar, Kapolsek Blangkejeren dan Personil Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli
Kapolsek Blangkejeren Pimpin Sosialisasi Pencegahan Karhutla kepada Masyarakat
Dekatkan Diri dengan Masyarakat, Babinsa Posramil Dabun Gelang Gelar Komsos di Desa Uning Gelung
Momentum Iduladha 1446 H, Kodim 0113/Gayo Lues Wujudkan Kepedulian Lewat Kurban
Melacak Ganja 36,7 Kg dari Dabun Gelang: Menembus Akar Jaringan Narkoba
Gayo Lues Berduka, Anak Diperkosa Ayah Sendiri Sejak Masih SD
Tuak Ilegal Diamankan, Dua Pemuda Aceh Tenggara Ditahan Polsubsektor Rumah Bundar

Berita Terkait

Jumat, 13 Juni 2025 - 16:56 WIB

Seorang Buruh Bangunan Tewas. Komisi D Desak Disnakertrans Cianjur, Audit SOP K3 PT Lianhua

Jumat, 13 Juni 2025 - 15:20 WIB

Dengan Dukungan Penuh DPC, Sarmianus Senky Kembali Teguhkan Komitmen Pimpin Bara JP Kalbar

Kamis, 12 Juni 2025 - 14:53 WIB

Warga Cisel Mendesak Bupati Terpilih Wahyu – Ramzi Untuk Memikirkan dan Mensuport Pembangunan Sport Center.

Kamis, 12 Juni 2025 - 12:17 WIB

HUT Bayangkara ke-79. RS Bayangkara TK II Sartika Asih Gelar Bhaktikes Sasar Para Pengemudi Ojek Online

Kamis, 12 Juni 2025 - 11:53 WIB

Pengukuhan Ketua Persatuan Purnawirawan Menjadi Momen Haru Penuh Makna Bagi Para Purnawirawan Serta Jajaran Polri Aktif

Selasa, 10 Juni 2025 - 19:42 WIB

Lapas Cianjur Panen 800 Ekor Ikan Lele, Dukung Pemenuhan 5% Kebutuhan BAMA

Senin, 9 Juni 2025 - 14:10 WIB

Tegaskan Investasi Harus Sesuai Aturan: DPMPTSP Turun tangan Cek Lokasi Camping Ground Sukabumi 

Senin, 9 Juni 2025 - 08:48 WIB

Kumpulkan Pimpinan se-Indonesia, Hercules Instruksikan GRIB Jaya Lawan Ketidakadilan

Berita Terbaru