Kodim 0113/Gayo Lues Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda

DETIK UPDATE

- Redaksi

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 09:29 WIB

50162 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Pelaksanaan Memperingati Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-95 digelar di Lapangan Apel Makodim 0113/Gayo Lues desa Penggalangan Kabupaten Gayo Lues, Sabtu (28/10/23).

Sebagai inspektur upacara Parwira Seksi Teritorial (Pasiter) Kodim Kapten Inf Nurdi, perwira Upacara Kapten Kav Parji, Komandan upacara Serma Guntur Syafriadi Pembaca Kongres Pemuda Pelda Firdaus, Pembaca UUD 1945 Pelda Budi Rahman , Pembaca Doa Peltu Wagiman, Upacara dihadiri personil anggota Kodim 0113/Galus .

Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang ke 95 ini mengusung Tema,” Bersama Majukan Indonesia,”

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun amanat dari Menteri Pemuda dan Olah, Pemerintah Republik Indonesia telah membuka luas partisipasi pemuda pemudi generasi muda Indonesia hari ini telah seiring sejalan mewujudkan harapan masa depan Indonesia bersama-sama inklusivitas dalam ekosistem kolaborasi lintas generasi telah membangun optimisme kolektif bahwa sekarang para pemuda pemudi mendapatkan tempat terhormat di dalam pembangunan nasional.

Posisi Indonesia memang sedang berproses menyelesaikan persoalan korupsi, kemiskinan, pengangguran narkoba, pornografi, hoax, ujaran kebencian serta sejumlah problem bangsa lainnya , Tetapi semua itu bukan menjadi alasan bagi para pemuda untuk berhenti melaju menuju Indonesia maju dan menciptakan masyarakat adil dan makmur.

Di akhir amanat marilah kita jadikan momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 95 ini sebagai momentum membangkitkan semangat kolaborasi dalam memajukan negeri Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan kekuatan kepada kita .salam Pemuda (RED)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pemasangan Banner Dan Sosialisasi Penerimaan Calon Tamtama TNI AD
Mempererat Sinergitas, Babinsa Dan Babinkamtibmas Komsos Bersama Warga Di Desa Binaan
KIP Gayo Lues Tetapkan Pasangan Suhaidi-Maliki Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Babinsa Koramil 09/Putri Betung Hadiri Rapat Musyawarah Rencana Pembangunan ( Musrembang) Dalam Rangka Penyusunan RKP Desa Tahun 2025 dan DURKP Desa Tahun 2026
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca tingkatkan kerjasama dan komsos dengan guru SDN 2 Pantan cuaca
Patut Dicontoh, Paslon Bupati Gayo Lues Saling Berpelukan usai Bertarung di Pilkada Kabupaten Gayo Lues 2024
Kapolres Gayo Lues Pastikan Situasi Kamtibmas pada Pilkada 2024 Aman dan Kondusif
Ketua LSM FMK Sebut Anggota DPR RI Komisi II Bukan Menyelesaikan Masalah, Akan Tetapi Membuat Masalah Baru Ditengah-Tengah Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 22:20 WIB

Luar Biasa !! Universitas Audi Indonesia Menerima 3 Penghargaan Sekaligus Dari LLDIKTI Wilayah I

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:00 WIB

Pastikan Kamtib, Lapas Narkotika Pematangsiantar Kerahkan Seluruh Petugas Serentak Gelar Razia Rutin

Jumat, 10 Januari 2025 - 23:23 WIB

Jaksa Kasus Dosen Bunuh Suami Dinilai Tak Profesional

Rabu, 18 Desember 2024 - 23:36 WIB

Permasalahan Bangunan Ray Cafe Dan Munculnya Ketua DPRD Kota Medan Wong Cun Sen Tak Perlu Dibesar-besarkan . Ini Kata Mulya Koto

Senin, 16 Desember 2024 - 23:14 WIB

Silvia Natalia Didaulat sebagai Pemimpin Muda untuk Iklim 4, Menginspirasi Perubahan Lingkungan

Jumat, 13 Desember 2024 - 20:45 WIB

Korban kebakaran Bagan Deli : Rindu ini terobati saat Sang Pejuang Dhuafa dan KSJ. Hadir

Senin, 9 Desember 2024 - 21:17 WIB

Hoaks Penggunaan HP di Lapas I Medan: Kalapas Tegaskan Fakta Sesungguhnya dan Raih Apresiasi atas Pembinaan WBP Humanis

Rabu, 6 November 2024 - 01:57 WIB

Bawa Rekam Jejak Gemilang, Letkol CPM Hanri Wira Kusuma Kini Pimpin Dandenpom 1/5 Medan

Berita Terbaru

PIDIE

Pj Bupati Pidie Terima Sertifikat Milik Pemkab

Jumat, 24 Jan 2025 - 20:55 WIB